MEMPERBAIKI HASIL CETAKAN PRINTER EPSON R230
KLASIFIKASI MASALAH
- Hasil cetakan warna terlihat tidak sesuai, yang seharusnya hasil cetakan hijau ternyata menjadi kuning atau yang seharusnya hasil cetakan merah ternyata menjadi kuning, dsb.
LANGKAH MEMPERBAIKI HASIL CETAKAN
A. Pada Printer
- Cari tombol tinta, kemudian tekan dan tahan untuk beberapa saat, hingga terdengar suara printer merespon (lihat gambar)
B. Pada saat akan mencetak, setting beberapa hal seperti dibawah ini
- Sesuaikan jenis printer "Epson Stylus Photo R230 Series" kemudian pilih "Properties" (lihat gambar dibawah ini)
- Kemudian pilih Quality Option "Best Photo" dan pilih "Adwanced" (lihat gambar dibawah ini)
- Continue (lihat gambar dibawah ini)
- Hapus centang (V) pada "Hign Speed" kemudian "OK" (lihat gambar dibawah ini)
- Note: Ulangi beberapa kali langkah A dan B hingga hasilnya sesuai seperti yang anda inginkan
Selamat mencoba
0 komentar:
Post a Comment